Brilio.net - Mimi Peri bukanlah sosok asing di dunia media sosial, khususnya Instagram. Selebgram bernama asli Ahmad Jaelani ini sukses menghibur warganet dengan tingkah nyeleneh dan kreatif. Selalu kenakan busana yang terbuat dari bahan tak biasa, Mimi Peri tampil layaknya ratu yang turun dari kayangan.

Kerja kerasnya dalam berkarya dan mempertahankan keunikannya pun sukses mengantarkan Mimi Peri memiliki kehidupan lebih baik. Belum lama ini, dia menunjukkan penampakan rumah barunya yang tampak mewah dengan kesan minimalis. Kemewahan huniannya pun terlihat dari penampakan kamar yang baru-baru ini diperlihatkan di laman TikTok-nya.

Namun, siapa yang menyangka jauh sebelum memiliki kehidupan mewah seperti sekarang, Mimi Peri hanyalah kuli bangunan yang tinggal di rumah sederhana. Diketahui dari unggahannya, huniannya dulu hanya berdinding kayu dengan lantai semen yang ditambal dengan karpet.

Yuk, simak potret perbedaan hunian Mimi Peri dulu dan kini, seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber pada Jumat (8/9).

 

 

1. Hidup di pelosok Sulawesi sebagai kuli bangunan, kehidupan Mimi Peri dulu tampak sederhana. Terlihat dari huniannya yang berdinding kayu.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
Instagram/@mimi.peri

2. Rumah dinding kayunya didekorasi unik dengan cat warna ungu dan hijau.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
YouTube/Mimi Peri Rapunchelle

3. Tak seperti sekarang, huniannya dulu pun masih berlantai semen dengan ditambal karpet untuk menutupinya.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
YouTube/Mimi Peri Rapunchelle

4. Begini penampakan ruang keluarga rumah Mimi Peri. Berkat kesuksesannya, dia mampu membeli TV LED untuk sang ibu.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
YouTube/Mimi Peri Rapunchelle

5. Kesederhanaan rumahnya pun juga terlihat pada bagian dapur yang masih berdinding kayu.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
YouTube/Mimi Peri Rapunchelle

6. Nggak cuma huniannya yang sederhana, perabotan yang ada di rumah Mimi Peri pun masih terlihat jadul.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
YouTube/Mimi Peri Rapunchelle

 

7. Kini, Mimi Peri berhasil mewujudkan impiannya untuk membangun rumah sekaligus istana pribadinya

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
TikTok/@mimiperi.rapunchelle

8. Jauh berbeda dengan dulu, kini rumah Mimi Peri tampak bersih dengan konsep minimalis.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
TikTok/@mimiperi.rapunchelle

9. Tampak, ada TV LED, kulkas, bufet, dan perabot dapur lainnya yang mengisi hunian baru Mimi Peri.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
TikTok/@mimiperi.rapunchelle

10. Dulu berdinding kayu, kini dapurnya tampak lebih megah dengan nuansa putih hitam.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
TikTok/@mimiperi.rapunchelle

11. Kemewahan hunian Mimi Peri terlihat dari kamarnya yang dengan plafon lampu LED biru yang dipadukan lampu gantung.

potret perbedaan hunian mimi peri © berbagai sumber

potret perbedaan hunian mimi peri
TikTok/@mimiperi.rapunchelle