Brilio.net - Rumah tangga Sule dengan Nathalie Holscher sedang ramai diperbincangkan. Keduanya diketahui sudah tak tinggal satu atap, setelah Nathalie Holscher melayangkan gugatan cerai ke Pengadilan Agama Cikarang, Jawa Barat pada 5 Juli 2022.
Usai berita tersebut, video-video lawas tentang Nathalie dan Sule kembali viral. Baru-baru ini beredar videosaatNathalie sedang menangis dan dihibur oleh anak sambungnya, Rizky Febian.
Dalam video yang diunggah oleh @kekev9, pada mulanya Rizky febian tengah melakukan siaran langsung di Instagram bersama dengan adiknya Ferdi. "Si bunda nangis." kata Ferdi.
@kekev9 bunda kangen di nyanyiin aiky gak ya? #rizkyfebian #nathalieholscher #nathalieholscher14 #ferdy #mahaliniraharja Seperti Kisah - Rizky Febian
Recommended By Editor
- Curhat Nathalie Holscher tentang cobaan terberat jadi ibu sambung
- Digugat cerai Nathalie Holscher, omongan Sule soal takdir pisah viral
- 11 Momen kenangan Nathalie Holscher bersama keluarga, tampak harmonis
- Putri Delina ceritakan kedekatan dengan Nathalie, akui tipe introvert
- 11 Potret lawas prewedding hingga resepsi Sule & Nathalie Holscher
- Ungkap kerinduan, Nathalie Holscher sampaikan pesan untuk anak sambung
- Dua tahun nikah, 5 kisah cinta Nathalie Holscher & Sule berujung cerai