1. Begini momen kebersamaan Francesco dengan ketiga anaknya, Putri Marino, Ambar Marino, dan Sitha Marino.
foto: Instagram/@sithamarino
2. Saat Sitha Marino masih kecil, Francesco juga terlihat tampak fresh dan bugar.
foto: Instagram/@sithamarino
3. Sitha Marino juga pernah mengatakan jika hal yang paling berharga adalah pengorbanan dan kerja keras yang dilakukan untuk membesarkannya.
foto: Instagram/@sithamarino
4. Tak hanya itu, Sitha juga selalu merindukan kebersamaan dengan sang ayah, pasalnya Francesco kerap bolak-balik Indonesia-Italia.
foto: Instagram/@sithamarino
Recommended By Editor
- Pesona 9 seleb yang dicap terlalu kurus oleh warganet, Putri Marino disebut terlihat tua
- Ayah Putri Marino meninggal dunia, Chicco Jerikho tulis ungkapan menyentuh
- Badannya disebut kian kurus, intip 12 transformasi Putri Marino
- Pede pamer tulang selangka, 11 potret Putri Marino disebut kian kurus
- Putri Marino disebut terlalu kurus, Chicco Jerikho beri respons pedas
- Kini aktris top, Putri Marino ungkap dulunya sering tak lolos casting