1. Sarah yang diperankan oleh Cornelia Agatha harus bersaing dengan Zaenab untuk mendapatkan cinta Doel.
foto: Instagram/@cornelovers
2. Sosok Sarah yang melekat pada Cornelia Agatha, membuat wanita berdarah Jawa-Manado-Belanda ini punya tempat tersendiri di hati para penggemarnya.
foto: Instagram/@ekigofur
3. Namun nggak banyak yang tahu, wanita yang akrab disapa Lia ini mengawali kariernya di industri hiburan sejak duduk di kelas 1 SMP. Ia pertama kali berperan di film Lupus.
foto: Instagram/@ekigofur
4. Nama Cornelia Agatha semakin meroket setelah berperan sebagai Sarah dalam sinetron Si Doel Anak Sekolahan musim pertama hingga keenam.
foto: Instagram/@ekigofur
5. Ia sukses menyabut penghargaan sebagai Aktris Terpuji lewat perannya sebagai penari bernama Dayu dalam sinetron Perempuan Pilihan.
foto: Instagram/@ekigofur
Recommended By Editor
- Potret awal karier 7 pemain Si Doel Anak Sekolahan, manglingi
- Beranjak remaja, ini 11 potret Makayla Athaya putri Cornelia Agatha
- Momen Cornelia Agatha dilantik jadi Ketua Komnas Perlindungan Anak
- 9 Potret lawas Cornelia Agatha jadi model cover majalah, memesona
- 11 Potret lawas pernikahan Si Doel & Sarah di sinetron, auto nostalgia