Brilio.net - Sheila On 7 adalah salah satu band legendaris yang punya catatan sejarah panjang di industri musik Tanah Air. Sejak awal kariernya hingga sekarang, sudah ada puluhan hits yang telah mereka telurkan dan masih begitu diminati oleh para pencinta musik hingga saat ini.
Bahkan, bisa-bisa di setiap lagunya punya kenangan tersendiri dengan orang-orang yang ada di hidup kamu. Memang band ini nggak pernah gagal buat para penggemarnya baper sendiri dengan lagu-lagunya.
Nah, di beberapa lagunya, Sheila On 7 pernah menggandeng penyanyi lainnya untuk menjadi rekan duet. Seperti salah satunya sosok penyanyi imut ini. Saat masih menjadi penyanyi cilik, dirinya tampil berduet bersama Duta membawakan lagu 'Sephia'.
Memulai karier sedari kecil, penyanyi ini telah menjadi ibu muda dengan dua orang anak. Hingga kini dirinya pun aktif di dunia musik. Penasaran siapa sosoknya dan bagaimana kabar terbarunya? Yuk, simak ulasan brilio.net dari berbagai sumber, Rabu (1/3).
Recommended By Editor
- 11 Momen tasyakuran akikah anak kedua Tasya Kamila, digelar sederhana bareng keluarga
- Resmi jadi ibu dua anak, Tasya Kamila ungkap arti nama buah hati keduanya yang penuh makna
- Melahirkan di pergantian tahun, ini 11 momen detik-detik Tasya Kamila jelang persalinan anak kedua
- 11 Momen wisuda S2 Randi Bachtiar di Columbia University, raih gelar master usai sembuh kanker
- 10 Pola makan Tasya Kamila ini bantu kecilkan lingkar pinggang dan aman untuk ibu menyusui