Brilio.net - Sama-sama berkecimpung di industri hiburan, bukan hal yang tidak mungkin jika sesama selebriti bisa menjalin hubungan persahabatan. Nggak hanya saling mendukung karier masing-masing, mereka pun kerap menghabiskan waktu bareng dengan berlibur.

Namun rupanya, persahabatan sesama selebtidak selamanya berjalan mulus. Beberapa di antaranya bahkan sempat terlibat perseteruan dengan sahabatnya sendiri. Hingga membuat mereka tak saling bertegur sapa dalam waktu yang cukup lama.

Beruntungnya, kondisi persahabatan yang sempat retak nyatanya bisa dipersatukan kembali. Mereka pun saling memaafkan dan melupakan masalah yang telah lalu. Bersamaan itu, para seleb ini juga mengungkapkan kerinduannya dengan mengunggah foto bareng.

Berikut brilio.net rangkum dari berbagai sumber pada Kamis (20/10), 9 pasang seleb yang kembali akur usai berseteru.