Brilio.net - Pernikahan adalah langkah bagi pasangan yang ingin menapaki kehidupan rumah tangga. Untuk menikah, berbagai hal perlu dipersiapkan, mulai dari perencanaan finansial hingga rencana pernikahan. Ada kalanya setiap pasangan memiliki dream wedding atau pernikahan impian.
Konsep wedding bak negeri dongeng salah satu dream wedding banyak orang. Pasangan pengantin akan terlihat seperti pangeran dan kerajaan. Tak terkecuali para selebritis yang menikah dengan konsep negeri dongeng.
Sebut saja Rachel Vennya hingga Ria Ricis. Baru-baru ini, Via Vallen dan Chevra Yolandi juga menggelar pesta pernikahan bak negeri dongeng. Kedua pengantin tampak menawan dan memesona di pernikahan mereka.
Deretan selebritis ini juga tampil memesona dengan pernikahan dengan konsep ala negeri dongeng. Yuk, simak potret pernikahan seleb berkonsep negeri dongeng yang dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Kamis (21/7).
Recommended By Editor
- Gaya sanggul 9 pedangdut saat menikah, mahkotanya penuh makna
- Sama-sama karya Hian Tjen, 9 beda gaya gaun nikah Via Vallen dan Lesty
- Potret wedding cake 13 penyanyi, milik Via Vallen megah dan elegan
- Pesona 9 seleb nikah pakai kebaya Didiet Maulana, anggun dan elegan
- Suvenir pernikahan 7 penyanyi wanita, punya Via Vallen unik