1. Isa Bajaj memilih untuk pulang kampung demi merawat ibu yang sakit. Ia pun kerap membagikan potret kesehariannya di kampung.
2. Vakum dari syuting televisi, Isa memilih untuk mengelola restoran Warung Eropa di Magetan. Meski namanya Eropa, warung ini menyediakan berbagai menu makanan khas Indonesia.
3. Bukan hanya sebagai pemilik, di warung Isa juga melayani pembeli, lho. Ini momen Isa menjamu teman masa SMP di warung makannya.
4. Hidup di kampung, Isa jadi lebih sering membaur dengan masyarakat sekitar, seperti saat belanja di pasar ini.
5. Bahkan, Isa tak segan berinteraksi dengan orang-orang sekitar. Saking ramahnya, Isa selalu ditawari makan oleh pedagang langganannya yang tak pernah mau dibayar.
Recommended By Editor
- Bocah rambut klimis ini dulu komedian top kini menepi dari dunia artis, pilih jualan nasi di kampung
- Isa Bajaj pilih pulang kampung urus ibu sakit, kini buka warung makan sederhana, ini 9 potretnya
- Gadis Warkop yang ditaksir Dono ini kini jualan tahu Sumedang di pinggir jalan, ini 11 transformasinya
- Bocah kecil ini dulunya atlet pemenang SEA Games, kini jadi bintang film ngetop
- Sempat heran lihat aksi antimainstreamnya, begini kabar terbaru host acara pernikahan Vicky Prasetyo