6. Nggak cuma kompak dalam urusan pertemenan, keduanya kini bisnis bareng di bidang fashion dengan mengeluarkan brand Dr. N.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@rieta_amilia

7. Persahabatan keduanya yang lekat abis bikin Rieta dan Nicky selalu ke mana-mana berdua sampai sekarang.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@rieta_amilia

8. Saking dekatnya hubungan mereka, Nicky sampai sering dicemburui oleh anak-anak Mama Rieta. Bukan tanpa alasan, Mama Rieta memang begitu sering meluangkan waktunya untuk penyanyi berusia 51 tahun tersebut.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@rieta_amilia

9. Kebiasaan Nicky Astria buat berkunjung ke rumah Rieta Amilia juga masih ia lakukan sampai sekarang lho.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@rieta_amilia

10. Mampu mempertahankan persahabatan sampai sekarang dan tetap kompak, nggak salah kalau pertemanan Rieta dan Nicky bisa disebut friendship goals.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@rieta_amilia

11. Saat perayaan ulang tahun Nicky Astria yang ke-56 pun Rieta tak ketinggalan memberikan surprise dan kado istimewa.

persahabatan rieta amilia dan nicky astria dulu kini  instagram

foto: Instagram/@nicky_astria_real