1. IU dan Lee Jong-suk pertama kali dipasangkan sebagai MC di sebuah acara musik bertajuk SBS Inkigayo pada tahun 2012.
foto: TikTok/@leejieun93
2. Penampilan keduanya di acara tersebut berhasil mencuri atensi penonton. Pasalnya keduanya kerap tampil mengenakan kostum yang unik.
foto: TikTok/@inipostsukasuka
3. IU dan Jong-suk juga sempat dikabarkan berseteru dan saling tak bertegur sapa ketika di ruang ganti.
foto: TikTok/@jakaena
4. Isu tersebut pun diluruskan oleh Lee Jong-suk saat menjadi bintang tamu di acara talk show. Ia mengaku agak terganggu saat harus melakukan gestur berlebihan dan kostum kekanakan saat menjadi MC.
foto: TikTok/@inipostsukasuka
5. Sedangkan IU kerap memberikan ide untuk mengenakan kostum karakter unik seperti Peter Pan dan lain-lain.
foto: TikTok/@jakaena
Recommended By Editor
- Lee Jong-suk dan IU resmi pacaran, sudah direstui keluarga
- Sudah diungkap sejak lama, ternyata Song Joong-ki pernah sebut nama kekasih saat terima penghargaan
- So Ye-jin unggah foto kaki anaknya di Instagram, sempat khawatir karena lahir lebih cepat
- 11 Drama Korea yang dibintangi Lee Jong-suk, comeback di Big Mouth
- 8 Drama Korea romantis yang dibintangi Lee Jong-suk