1. Mengembangkan bisnis dengan membuka restoran di Paris, Prancis, banyak yang panasaran dengan penampakan interior rumah makan milik Raffi Ahmad ini.
foto: Instagram/@rachelvennya
2. Seperti namanya, Le Nusa yang mengambil makna dari Nusantara, konsep restoran begitu kental dengan nuansa Indonesia.
foto: Instagram/@rachelvennya
3. Tampak ada sentuhan gebyok, kain tradisional, songket, batik serta suntiang khas Indonesia yang mewarnai dinding restoran.
foto: Instagram/@rachelvennya
4. Meskipun bertema Nusantara dengan kental adat tradisional, restoran ini sangat mewah dan bintang lima lho.
foto: Instagram/@rachelvennya
5. Tak hanya sendiri, Raffi Ahmad juga bekerjasama dengan seorang partner bernama Yulianti yang akan menghandle restoran di Paris.
foto: Instagram/@lenusaparis
6. "Beliau ini yang sehari "On Duty" untuk menjaga Rumah Makan Authentic kebanggan Indonesia yang ada di Paris," ujar Raffi. Nggak hanya menghandle restoran, nantinya ia juga akan mengontrol seluruh chef agar menyajikan makanan yang konsisten.
foto: Instagram/@raffinagita1717
Recommended By Editor
- Dikenal dermawan, karyawan RANS beberkan kisah kebaikan Raffi dan Nagita dikala ibunya kritis
- Buktikan akur pergi bareng ke Singapura, intip 7 potret kedekatan Aaliyah Massaid dan Fuji
- Bangun rumah dengan lift khusus mobil, ini 11 potret hunian Raffi Ahmad awal dibangun hingga kini
- 15 Resep masakan kacang panjang ala rumahan, sehat, lezat, dan mudah dibuat
- Nggak perlu timun, ini trik kencangkan kerutan area kantung mata cuma pakai 1 sumber protein