1. Tak pernah mengumbar kisah asmara, Marshel membuat publik terkejut dengan mengunggah potret kelahiran buah hatinya.

momen pemberkatan nikah marshel widianto  instagram

foto: Instagram/@marshel_widianto

2. Rupanya, Marshel sudah menikah dengan Cesen eks JKT 48. Hal ini diketahui usai Marshel mengunggah momen pemberkatan nikah keduanya.

momen pemberkatan nikah marshel widianto  instagram

foto: Instagram/@ceseniy

3. Marshel tampil gagah dengan setelan jas merah muda, sementara Cesen anggun dengan gaun pengantin berwarna putih sambil memegang buket bunga.

momen pemberkatan nikah marshel widianto  instagram

foto: Instagram/@ceseniy

4. Momen pernikahan keduanya yang digelar tertutup itu hanya mengundang kerabat terdekat saja.

momen pemberkatan nikah marshel widianto  instagram

foto: Instagram/@farhanmartamm

5. Meski diam-diam, sebelumnya Marshel sempat spoiler kedekatannya dengan Cesen. Di unggahan 7 hari yang lalu, Marshel mengunggah potret kebersamaannya dengan Cesen dan seluruh member JKT 48. Disebutkan Marshel, jika ia sudah ngefans dengan grup musik beranggotakan cewek-cewek cantik itu sejak SMK.

momen pemberkatan nikah marshel widianto  instagram

foto: Instagram/@juangrho; Instagram/@marshel_widianto