Berkat kemampuan impersonate Bunda Corla yang totalitas, video Puteri Astri banyak ditonton oleh warganet hingga jutaan kali. Pengguna TikTok lain menilai Puteri sukses menirukan Bunda Corla sampai-sampai disebut Bunda Corla versi syar'i.
Tak hanya itu, warganet juga menilai paras Puteri Astri sekilas mirip dengan Cynthia Corla Pricillia alias Bunda Corla.
foto: TikTok/@kakput.as3
"Ya ampunnn mirip banget wajah dan gayanya bunda qorla syari nih," komentar dhara45.
"yang ini mirip sama bunda muka nya," ujar Anak Bunda Corla.
"ni baru bener anak bunda corla..muka nya mirip," ungkap @KIKISUNDARI82.
"mirip banget sama bunda corla.. ini mah bunda corla versi hijab ," kata Farida Widiasti.
Recommended By Editor
- 7 Momen Annisa Pohan & AHY bertemu Bunda Corla di Jerman, live bareng
- 11 Kreasi masakan Indonesia ala Bunda Corla, simpel khas menu rumahan
- Viral lewat lagu No Comment, ini 6 fakta penyanyi dangdut Tuty Wibowo
- Tolak Rp 100 juta dari Nikita Mirzani, ternyata ini gaji Bunda Corla
- Namanya ramai dibicarakan, ini 7 fakta sosok viral Bunda Corla