Brilio.net - Pernah mengunjungi rumah tahanan atau menonton film yang mengambil setting rumah tahanan? Menyedihkan dan menyeramkan kan?
Bukan hanya suasananya, tapi juga bangunannya yang berlorong panjang dan kamar-kamar berukuran kecil. Tapi gimana jadinya jika ada bangunan bekas penjara yang masih berdiri dan tidak dihancurkan? Kamu berani uji nyali ke sana?
Beberapa fotografer penyuka petualangan ini berhasil memotret bangunan-bangunan bekas penjara di beberapa negara. Penasaran seperti apa foto penampakan bangunan bekas penjaranya?
Berikut foto-foto kondisi mencekam bangunan bekas penjara yang brilio.net himpun dari berbagai sumber, Sabtu (3/12).
1. Begini penampakan lorong bangunan bekas penjara.
2. Kamar-kamar para tahanan.
3. Ini bekas dapurnya.
4. Penampakan salah satu sudut kamar tahanan.
5. Tampak cat dindingnya sudah mengelupas.
foto: Jeff Hagerman / mediadrumworld.com
6. Pintu menuju ruang tahanan yang lain.
7. Penuh debu dan sarang laba-laba.
8. Yang ini dindingnya penuh coretan.
9. Bangunan bekas penjara yang ini masih terlihat kokoh.
10. Ke sini pas malam hari pasti serem banget.
foto:Jeff Hagerman / mediadrumworld.com
11. Atapnya bahkan sampai sudah roboh.
12. Tempat yang cocok untuk kamu yang suka petualangan 'mencari' hantu.
13. Ini penampakan salah satu ruangan untuk interogasi.
Recommended By Editor
- INFOGRAFIS: 10 Destinasi paling berhantu di Indonesia
- Asyik selfie di dalam mobil, wanita ini dikejutkan penampakan hantu
- Mall paling angker di dunia, suasananya bikin merinding
- 10 Kuburan paling angker sejagat, di Indonesia letaknya dimana ya?
- 5 Foto penampakan hantu ikut selfie, nggak mau kalah hits dari manusia