Brilio.net - Beberapa waktu terakhir, pasangan Basuki Tjahaya Purnama (Ahok) dan Djarot Saiful Hidayat cukup menyita perhatian masyarakat. Keduanya dipertemukan pada jabatan Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta usai Jokowi melenggang ke Istana Kepresidenan. Selama kepemimpinan Ahok dan Djarot, Jakarta mengalami perubahan yang dapat dirasakan masyarakat. Berkat kinerja dan totalitasnya dalam membangun Jakarta, banyak masyarakat mengapresiasi keduanya.

Pembicaraan semakin menghangat ketika Ahok tersandung kasus penistaan agama. Pasangan yang kembali mencalonkan diri pada Pilkada DKI Jakarta ini tetap kompak dan solid. Hubungan profesionalitas yang terjalin di antara keduanya pun merambah jadi hubungan persaudaraan. Tak sedikit netizen menyebut hubungan Ahok dan Djarot sebagai brother goals.

Nah, berikut ini brilio.net telah merangkum 11 potret bukti kebersamaan Ahok-Djarot ini bisa disebut brother goals yang dilansir dari berbagai sumber, Rabu (10/5).

1. Pasangan Ahok dan Djarot punya semangat nasionalisme yang tinggi.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@basukibtp

2. Kerjasama dan dukungan dari warga membuahkan hasil. Di bawah kepemimpinan keduanya, Jakarta mendapat penghargaan anugerah Pangripta Nusantara 2017 Terbaik II Provinsi untuk Kategori Perencanaan Terbaik dan penghargaan anugerah Pangripta Nusantara 2017 untuk kategori Provinsi dengan Inovasi Terbaik dalam Perencanaan.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@basukibtp

3. Dari hubungan profesionalitas hingga rasa kekeluargaan. Canda dan tawa pun merekah.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@ahokdjarot

4. Kompak dengan kemeja kotak-kotak.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: kapanlagi.com

5. Saat berkampanye bersama.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: merdeka.com

6. Saat Ahok divonis dua tahun penjara, Djarot langsung menjenguk Ahok di Rutan Cipinang, Jakarta Timur. Ia pun langsung melakukan koordinasi mengenai pengajuan penangguhan penahanan Ahok.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Istimewa

7. Kedekatan Ahok-Djarot pun terjalin hingga anak-anak Ahok dan Djarot.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@basukibtp

8. Sang istri masing-masing pun ikut bersahabat. Keduanya selalu mendampingi Ahok dan Djarot.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@basukibtp

9. Main basket bersama.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Instagram/@ahokdjarot

10. Saat pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur Jakarta.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: merdeka.com

11. Djarot ikut serta dalam acara yang diinisiasi oleh komposer Addie MS di Balai Kota Jakarta hari ini. Ekspresinya begitu sedih.

Ahok-Djarot brogoals  2017 brilio.net

foto: Twitter/@NegeriID