Brilio.net - Penyanyi cilik Farel Prayoga akhir-akhir ini sedang ramai diperbincangkan. Pasalnya bocah cilik ini berhasil menggoyang Istana Negara saat HUT RI Kemerdekaan ke-77 lalu. Pada momen upacara Kemerdekaan Ke-77 di Istana Negara, Farel berhasil membawakan lagu 'Ojo Dibandingke' yang diciptakann oleh Abah Lala.
Bocah yang berasal dari Banyuwangi itu sukses membuat sejumlah para tamu undangan dan sejumlah para pejabat tinggi ikut berjoget, salah satunya adalah Ibu Iriana Jokowi.
Dibalik bakat menyanyinya yang memukau, Farel merupakan anak yang berasal dari keluarga sederhana. Rumahnya di sebuah desa bernama Kepundungan yang terletak di Banyuwangi.
Nah, penasaran dengan potret rumah Farel Prayoga si penyanyi cilik yang berhasil menggoyang Istana Negara? Berikut ini 9 potret rumah Farel, sebagaimana brilio.net rangkum dari YouTube/mambruutofficial, Jumat (19/8).
1. Rumah Farel diketahui terletak di Dusun Sumberejo, Desa Kepundung, Kecamatan Srono.
Recommended By Editor
- Sukses bikin goyang Istana, ini 9 fakta penyanyi cilik Farel Prayoga
- Viral penerjemah bahasa isyarat lagu Ojo Mbandingke, ini sosoknya
- 9 Fakta Abah Lala, pencipta lagu Ojo Dibandingke
- Momen Farel Prayoga, pengamen goyang Istana lewat Ojo Dibandingke
- Momen seru Iriana bergoyang lagu Ojo Dibandingke di upacara HUT RI