Brilio.net - Lazimnya rumah kosong identik dengan nuansa seram dan menakutkan. Apalagi, orang-orang lebih memilih menjauhi rumah tersebut dan tidak tertarik untuk mendatanginya. Tapi ternyata ada seorang penjual bunga di Detroit, Amerika Serikat yang justru tertarik dengan rumah kosong. Penjual bunga bernama Lisa Waud ini pada tahun 2015 lalu menyulap rumah kosong menjadi taman bunga, setiap sudut rumah dihiasnya dengan bunga segar. Proyeknya yang bertajuk 'Flower House' ini disebut-sebut menarik minat lebih dari tiga ribu pengunjung.

Nah, ide ini mungkin bisa menjadi inspirasi menghias rumahmu dengan cara berbeda. Berikut brilio.net himpun dari twistedsifter.com potret hasil kreasi Lisa dengan rumah kosong dan bunganya:

1. Begini penampakan dari depan

2. Sudut rumah yang semula kotor ia sulap menjadi keren seperti ini

3. Memanfaatkan dinding yang berlubang dan pigura bekas

4. Kursi bekasnya pun tak luput menjadi sasaran

5. Wow, dia juga membentuk bunga-bunganya sekeren ini di dalam rumah

6. Perpaduan bunga dan ketrampilan tangannya menakjubkan

7. Serasa sedang berada di taman bunga ya

Keren ya hasilnya? KLIK NEXT untuk melanjutkan.

2 dari 2 halaman

8. Rak dan buku-buku yang ditinggalkan pemiliknya

9. Kalau lantainya ada bunga selucu ini betah di dalam rumah terus ya

10. Tertarik mencoba menghiasi rumahmu seperti ini?

11. Seperti hiasan di sebuah acara pernikahan ya

12. Bekas klosetnya tidak lagi terlihat menjijikkan

13. Berapa banyak bunga ya yang ia pakai?

14. Begini proses pemasangan bunga-bunganya

15. Eits, tak hanya bunga ada beberapa buah dan sayur juga