David Goodall seorang ilmuwan Australia kini sudah berusia 104 tahun. Keinginannya kini hanya satu yakni bisa segera meninggal dunia. Rencananya ia akan pergi ke klinik di Swiss untuk mengakhiri hidupnya melalui euthanasia, yakni bunuh diri secara sukarela. Karena euthanasia tidak dilegalkan di Australia.
Goodall selama ini menjabat sebagai peneliti di Edith Cowan University. Akhir-akhir ini kondisi fisik dan kualitas hidupnya terus menurun dengan drastis. Ia merasa mati adalah keinginan satu-satunya kini.
Keluarganya mendukung keputusannya, termasuk putri psikolog klinisnya Karen Goodall-Smith. Dia akan ditemani dalam perjalanannya oleh perwakilan dari kelompok advokasi Exit International.
Recommended By Editor
- Hanya karena pakai karet gelang, kondisi tangan bocah ini ngeri parah
- Detik-detik mata wanita tertancap anak panah dart ini ngeri parah
- 3 Mahasiswa Meksiko hilang dilarutkan dalam cairan asam, sadis
- Alasan ibu kurung tiga putrinya dalam mobil terbakar ini bikin syok
- Gara-gara utang Rp 1 juta, pria ini tikam sahabatnya pakai high heels