Brilio.net - Pernah nggak, waktu kamu lihat sebuah bangunan rasanya-rasanya seperti punya wajah? Atau waktu makan burger, kok susunan sayurnya seperti ekspresi wajah manusia? Hmm kalau gini, kamu merinding atau ngakak sih?
Jangan panik kalau kamu merasa seperti itu. Karena kondisi itu adalah fenomena yang bernama Pareidolia. Pareidolia merupakan fenomena psikologis di mana sesorang dapat mengenali suatu bentuk, pola, atau objek tertentu pada benda mati.
Nah coba kita tes yuk, kamu mengalami fenomena pareidolia atau nggak. Perhatikan deh 10 Benda sehari-hari ini jika diperhatikan mirip wajah berikut ini yang dirangkum brilio.net dari berbagai sumber, Sabtu (16/11).
1. Tahan.. Jangan emosi kalau diledekin. Ingat, dia cuma burger..
foto: snapviral
2. Santai dong. Kalau bisa diselesaikan dengan baik kenapa harus melotot gitu ya?
foto: snapviral
3. Kayaknya auto nggak tega makan lalapan deh, kalau terongnya kaya gini.
foto: snapviral
4. Hati-hati kalau lewat depan bangunan, bikin gagal fokus.
foto: snapviral
5. Hayo bisa menemukan sosok ekspresif yang serius nggak?
foto: snapviral
6. Semoga kamu nggak ketemu dia ya, kalau sendirian di kantor.
foto: snapviral
7. Jangan sampai kamu kalah happy sama stir mobil ini ya. Cheers!
foto: snapviral
8. Wohoo, semoga nggak bikin kamu kaget ya!
foto: snapviral
9. Persis banget deh sama ekspresimu waktu telat gajian...
foto: snapviral
10. Baa! Ternyata selama ini ada yang nemenin kamu di mobil.
foto: snapviral
Jadi gimana nih, ada berapa foto yang membuktikan kalau kamu kena fenomena pareidolia?
Recommended By Editor
- 8 Potret angkringan Jogja di jalanan Tokyo ini bikin heboh
- Viral foto jual beli ketombe, ternyata begini fakta sebenarnya
- Keanehan di 10 foto cowok ini bikin lihat dua kali
- 10 Potret lucu kamuflase mirip benda sehari-hari ini menipu mata
- 8 Gaya pemotretan nyentrik Miller Khan, wajah joker hingga plastik
- Film kamera rusak, hasil foto pernikahan ini malah jadi indah
- Mobil mogok di tepi jalan, foto pasangan pengantin ini keren