Brilio.net - Dalam kehidupan sehari-hari, setrika adalah salah satu perabotan yang paling dibutuhkan para ibu rumah tangga. Alat setrikaan sendiri umumnya digunakan untuk menghilangkan kerutan atau merapikan sebuah pakaian sebelum siap dipakai.
Namun pada kenyataannya, efek panas yang dimiliki setrika seringkali membuat banyak orang berpikir lebih kreatif. Terutama biasanya dilakukan oleh anak kos-kosan, setrikaan seakan telah menjadi alat yang multifungsi selain rice cooker.
Mulai dari digunakan untuk menghangatkan makanan, memasak apapun tanpa harus mengenakan kompor, atau belakangan ini bisa digunakan untuk meluruskan rambut alias pengganti catokan. Sudah jelas setrikaan beralih fungsi menjadi alat serba guna.
Biar nggak penasaran, berikut fungsi nyeleneh setrika yang bikin geleng-geleng, seperti dirangkum brilio.net dari berbagai sumber pada Minggu (13/1).
1. Siapa yang suka bakar roti pakai setrika? Nggak kalah istimewa dari buatan abang-abang roti bakar.
2. Di saat nggak punya kompor dan dispenser, bisa bikin air hangat juga.
3. Masak mie nggak perlu rice cooker lagi.
4. Menghangatkan pizza ditambah panasnya hair dryer. Berasa baru keluar dari oven.
5. Anak kos tetap bisa makan enak ~
6. Kasih minyak dikit, setrika bisa jadi penggorengan.
7. Catokan low budget ~
8. Sensasi makan roti makan hangat.
9. Kalau kepepet, setrikaan juga bisa jadi alat laminating.
10. Rambut jadi lurus seketika bermodal setrikaan dan pisau. Berani coba?
View this post on Instagram
Recommended By Editor
- 15 Foto lucu ini bukti bapak-bapak nggak pernah kehabisan ide
- Curhat cewek ketemu suami ibu hamil tolak dilayani dokter pria
- 15 Kelakuan nyeleneh orang di bandara ini bikin geleng-geleng
- 18 Korban minta editin foto ini hasilnya bikin susah nahan tawa
- 5 Kisah cowok datang ke pernikahan mantan yang berujung baper