1. Dapur milik @ifadyana14 ini terletak di dalam ruangan yang sebelumnya didesain untuk kamar, lho. Dapur ini memiliki ukuran 2,3 x 2,8 meter.
2. Menurut unggahan pemilik akun, dapur ini semi permanen karena mejanya dibangun menggunakan hollow aluminium dan keramik.
3. Sementara itu, bagian dindingnya dipasang backsplash agar makin rapi dan awet bersihnya. Bahkan dapur ini juga dipasang kabinet atas sebagai pelengkap kitchen set.
4. Dapur ini berkonsep klasik dengan pemilihan warna natural dan polos yang bikin tampilannya jadi lebih cerah. Ia juga memasang perintilan-perintilan kecil sebagai rak sekaligus dekorasi.
5. Dapur ini juga dilengkapi dengan rak portable untuk menyimpan berbagai perkakas dapur.
Recommended By Editor
- 9 Potret dapur segaris tembus ruang tamu desainnya estetik & multifungsi, idaman pemilik rumah mungil
- 11 Potret dapur tanpa kitchen set ini tetap estetik & rapi meski tak pakai tirai kolong, bikin mupeng
- Diejek pakai jasa interior, 10 potret dapur mungil saat sudah jadi ini konsepnya bikin melongo
- Nggak ngabisin tenaga buat gosok, ini trik ampuh bersihkan lumut di teras rumah pakai 1 bahan kimia
- 10 Potret dapur segaris di kolong tangga estetik maksimal, penataannya rapi meski tanpa kitchen set
- Luarnya menipu mata, 7 potret rumah kayu tampak sederhana ini ternyata punya interior bak hunian mahal