Brilio.net - Seni mural menggunakan dinding sebuah gedung atau bangunan sebagai media untuk menyampaikan aspirasi. Tapi, mural yang satu ini berbeda dari yang lain. Seniman asal Prancis dengan nama panggilan Mantra mengubah gedung bertingkat menjadi kotak berisi kupu-kupu cantik.

Tak hanya itu, mural yang digunakan juga terlihat 3D. Hasilnya terlihat nyata, seolah-olah bangunan tersebut merupakan wadah spesimen kupu-kupu. Dilansir dari laman instagramnya @mantrarea, Selasa (23/10) Ini 10 karyanya.

1. Detail bayangannya memberikan kesan nyata terhadap mural ini.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



2. Guratan kayu lama di pigura menambah kecantikan kupu-kupu tersebut.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



3. Seolah-olah ada wadah spesimen kupu-kupu ditempelkan di dinding ini.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



4. Kalau ada kupu-kupu sebesar ini, apa yang akan kamu lakukan?

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



5. Kecantikan wadah spesimen ini tak akan luntur dimanapun ia berada.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



6. Kupu-kupu hitam memberi kesan misterius di mural ini.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



7. Mantra mengubah gedung ini menjadi wadah spesimen kupu-kupu raksasa.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



8. Seniman asal Prancis itu mampu membuat seolah-olah kupu-kupu 'keluar' dari wadahnya.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



9. Ini bukan bayangan dari matahari loh!

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net



10. Coba bandingkan ukuran mural ini dengan manusia di bawahnya.

Mural kupu-kupu © 2017 brilio.net