7. Tanpa kitchen set, penataan dapurnya sudah pas meski minimalis. Seperti peletakkan kompor dekat dengan jendela gini antigerah dan tak perlu pasang cooker hood.
8. Pemilik rumah juga menghias dapurnya dengan beberapa dekorasi mungil seperti tanaman hias. Bikin tampilannya jadi lebih manis, kan?
9. Dapur ini juga menjadi satu dengan laundry room dengan area jemuran di belakangnya. Ia juga memasang rak terbuka untuk menata berbagai perkakas dapurnya.
10. Nggak cuma itu, dapur rumah subsidi ini juga dilengkapi dengan meja makan minimalis. Cocok buat dapur berukuran mungil.
11. Agar tak makan ruang dalam dapur, ia memasang meja kayu seperti ini dekat dengan dinding. Ia juga meletakkan tanaman hias agar estetik.
Recommended By Editor
- Cuma modal Rp 3 juta, 7 potret dapur darurat ini bukti suasana nyaman tak perlu bujet banyak
- Tanpa kitchen set mahal, 9 potret dapur rumah subsidi ini pas buat ibu-ibu yang suka gaya minimalis
- Dari outdoor jadi indoor, 11 potret dapur rumah subsidi usai di-makeover ini bikin semangat masak
- 11 Potret makeover dapur kayu sederhana jadi lebih luas dan tertata ini bukti nyaman tak perlu mahal
- 11 Potret dapur 2 x 2,5 meter direnovasi ala Japandi ini solusi buat ruang minim penyimpanan