1. Diketahui rumah gaya tropis tersebut merupakan bekas kandang kambing yang terletak di daerah perkampungan. Terlebih terletak di jalan yang konturnya turun, membuat akses keluar masuk kendaraan terkesan sulit.
foto: TikTok/@ohouseidn
2. Nggak hanya sebagai kandang kambing, nampaknya dahulu bangunan itu pun adalah tempat budidaya jamur. Menurut warga sekitar, lokasi tersebut cukup horor dan kumuh sehingga tak laku terjual.
foto: TikTok/@ohouseidn
3. Namun siapa sangka? Kandang kambing yang tampak kumuh disulap jadi hunian mewah yang jauh dari kata horor. Begini bagian ruang tamu rumah bergaya tropis tampak sejuk.
foto: TikTok/@ohouseidn
4. Lihat dapur dan kitchen set yang begitu memanjakan mata. Diketahui rumah berukur 580 x 120 meter persegi itu terletak salah satu pedesaan di Yogyakarta. Ternyata rumah tersebut adalah hasil rancangan pasangan suami istri yang berprofesi arsitek.
foto: TikTok/@ohouseidn
5. Hanya dalam kurun waktu 4 bulan, kandang kambing berhasil disulap dari rumah bertema tropis yang asri dan nyaman. Setiap ruangan rumah itu begitu nyaman ditempati, lihat kamar tidurnya yang interiornya minimalis banget.
foto: TikTok/@ohouseidn
Recommended By Editor
- 11 Potret dapur berantakan tanpa kitchen set ini dirombak auto mewah pakai mini bar, estetik pol
- 11 Potret dapur sumpek rumah kontrakan ini di-makeover jadi estetik, desainnya simpel tapi memikat
- 11 Potret makeover dapur kayu sederhana jadi lebih luas dan tertata ini bukti nyaman tak perlu mahal
- Bukan dicor pakai semen, 11 potret makeover dapur gunakan meja kayu ini hasilnya nggak kalah keren
- Dapur mungil ini direnovasi ala kedai makan simpel tapi mewah, 7 transformasinya bikin masak antipenat