Brilio.net - China memiliki sekitar 20 juta warga muslim yang mayoritas berasal dari etnis Uighur dan Hui. Mereka tersebar di beberapa tempat salah satunya Provinsi Xinjiang, yang menjadi rumah minoritas bagi 10 juta muslim etnis Uighur.
Dengan dimulainya Ramadan awal pekan ini, pemerintah China terus melakukan upaya untuk tak membatasi kebebasan warga muslim untuk bisa beribadah. Selain itu Pemerintah daerah turut memastikan bahwa semua kegiatan keagamaan selama Ramadan bisa berjalan secara tertib.
Lantas bagaimana geliat muslim China? Yuk kita intip melalui foto-foto yang brilio.net kumpulkan dari Shanghaiist.
1. China termasuk bangsa di luar Arab yang mengenal Islam lebih awal.
2. Ajaran Islam pertama kali tiba di China pada sekitar tahun 615 M.
3. Sebelumnya warga Muslim China terkonsentrasi di daerah tertentu.
4. Namun seiring kemajuan ekonomi dan kebutuhan mencari pekerjaan dan mata pencaharian, mereka menyebar ke beberapa daerah di China.
5. Dari 20 juta warga muslim, mayoritas berasal dari etnis Uighur dan Hui.
6. Mereka tersebar di beberapa tempat salah satunya Provinsi Xinjiang.
7. Meski tinggal di daerah minoritas tak membatasi muslim di China untuk tetap beribadah.
Masih ada lagi nih foto Ramadan di China, KLIK NEXT ya...
8. Pemerintah China sendiri terus melakukan upaya untuk tak membatasi kebebasan warga muslim untuk bisa beribadah.
9. Suka cita bulan Ramadan muslim China.
10. Menyiapkan menu berbuka puasa bersama-sama.
11. Membagikan makanan berbuka puasa.
12. Restoran, pemilik toko bahkan pedagang keliling tetap berjualan dan diimbau untuk melanjutkan bisnis seperti biasa selama bulan Ramadan.
13. Bulan Ramadan diharapkan pemerintah sebagai perayaan membahagiakan bagi para warga Muslim China.
Recommended By Editor
- 10 Meme kocak kelakuan orang puasa bikin ketawa deh
- Kebiasaan saat bulan Ramadan ini Indonesia banget, nggak ada duanya
- 20 Meme salat tarawih ini pasti bikin kamu cekikikan sendiri
- 10 Film religi ini bikin hatimu makin adem di bulan Ramadan
- 8 Meme lucu menu sahur & buka puasa ini ingatkan kamu biar nggak boros
- 8 Tempat berburu takjil paling populer di Jakarta, mana favoritmu nih?