Tes kemampuan vebal (analogi).
9. Telur - ayam = ...-...
A. Telur—kambing
B. Anak—kucing
C. Anak—entok
D. Kembar—manusia
Jawaban = B
10. Emas : tambang
A. Kayu: pohon
B. Lidah: mulut
C. Garam: logam
D. Permata: perhiasan
Jawaban = B
11. Motor : roda
A. Buku: lembar
B. Rumah: pondasi
C. Buku: Bolpoin
D. Rumah: pintu
Jawaban = B
Kemapuan numerik.
foto: freepik.com
12. Hasil 90 : 30 + 10 x 15 = ...
A. 28
B. 145
C. 153
D. 58
Jawaban = C
13. 3 4 9 16 27 ....
A. 50
B. 64
C. 56
D. 66
Jawaban = B
14. Jarak antara kota X-Y adalah 360 km. Jika ditempuh dengan motor dengan kecepatan 90 km/jam, maka berapa lama perjalanan ditempuh?
A. 200 menit
B. 230 menit
C. 240 menit
D. 250 menit
Jawaban = C
15. 4 Jam + 210 menit + 360 detik = ... detik.
A. 27.000
B. 27.100
C. 28.230
D. 27.360
Jawaban = D
Contoh soal psikotes SMA dan jawabannya bisa kamu gunakan sebagai salah satu bahan belajar dan referensi untuk meningkatkan kemampuan diri guna bisa mengerjakan soal tes psikotes dengan sebaik-baiknya. Belajar dengan beragam jenis contoh soal psikotes SMA mampu meningkatkan kemampuan dan bisa lolos dalam seleksi penerimaan siswa baru.
Selamat belajar dan sukses!
Magang: Feni Listiyani
Recommended By Editor
- 13 Jawaban polos siswa saat kerjakan soal ini bikin guru tepuk jidat
- 21 Jawaban lucu di pertanyaan esai ini bikin kamu cekikikan
- 15 Soal lucu di buku LKS ini bikin siswa nggak bisa jawab
- 21 Jawaban soal ujian anak sekolah ini bikin auto ngakak
- 20 Soal ujian sekolah ini unik dan absurd, bikin mikir keras