Brilio.net - Ya, mungkin setiap orang memiliki standar kreativitasnya masing-masing, namun tidak semua orang memiliki tingkat kreativitas yang tinggi. Hanya orang-orang berjiwa seni saja yang bisa mengerahkan idenya dalam bentuk karya seni mengagumkan.
Orang yang berjiwa seni bahkan bisa memanfaatkan benda-benda di sekitarnya untuk dijadikan sebuah mahakarya. Seperti yang dilakukan Benedetto Bufalino. Seniman asal Perancis ini kreatifnya nggak ketulungan. Ia bisa menjadikan benda-benda di sekelilingnya beralih fungsi.
Tidak hanya berubah fungsi, karya Benedetto pun tak jarang mengundang tawa dan decak kagum, hingga sering membuat orang geleng-geleng kepala. Penasaran seperti apa inovasi yang dibuat seniman asal Perancis ini? Berikut brilio.net rangkum potret karyanya, dilansir dari brightside.me, Kamis (1/11).
1. Mobil sedan yang beralih fungsi jadi jacuzzi.
2. Box telefon disulap jadi aquarium. Benar-benar kreatif!
3. Memasak pizza sekarang bisa di mobil lho guys.
4. Kalau main bola dengan lapangan model gini biar apa ya?
5. Ayam punya kandang baru di mobil polisi.
6. Lagi-lagi, penyulapan kolam yang mengagumkan.
7. Besar topi melebihi besar orang. Kalau gini dijamin nggak kepanasan.
8. Nggak habis pikir bisa bikin inovasi ini.
9. Dia juga membuat sebuah mobil BMW menjulang tinggi di Moscow's Gorky Park.
10. Kebayang nggak sih, alat berat ini dijadikan aquarium? Untungnya udah nggak kepake.
11. Gila gila gila, tenis yang memacu adrenalin kalau ini mah.
12. Terlampau kreatif, mobil yang dijadikan tempat nongkrong.
13. Mobil bekas pun bisa jadi lapangan tenis.
14. Nggak kebayang cara bikin gol-nya gimana.
15. Nggak sempat ke gym? Rumah pun bisa disulap Benedetto jadi arena olahraga.
Recommended By Editor
- Bak boneka barbie, 10 foto balita ini bikin gemes
- Momen dalam 10 foto keren ini mengecoh mata, jauh dari realita
- Potret kompak anak dan ayah dalam 10 kostum kocak ini bikin gemes
- Kamu mungkin penasaran, ini lho struktur bawah laut kilang minyak
- 17 Potret lawas pekerjaan desain sebelum ada software untuk menggambar