Brilio.net - Otak manusia selalu berusaha untuk mengolah informasi yang diterima oleh indera penglihatan. Namun, ilusi optik berikut ini bakal membuat otak dan penglihatanmu untuk lebih jeli melihat sebuah gambar.

Dirangkum brilio.net dari Viralnova, Kamis (2/2), berikut 18 gambar ilusi optik yang bakal bikin kepalamu pusing tujuh keliling.

1. Tatap titik di lingkaran oranye dan hijau kemudian gerakan mata ke lingkaran kuning. Melihat perubahan warna?

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

2. Percaya atau tidak, garis abu-abu di tengah adalah warna yang sama dengan bagian lain.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

3. Jika kamu menatap cukup lama, kotak tengah akan memudar menjadi latar belakang. Dan jika kamu menatap cepat, kotak akan bergerak.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

4. Saat melihat gambar berikut dari jarak agak jauh akan terlihat tak beraturan tapi coba amati bagian tengah.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

5. Fokus pada titik dan garis abu-abu akan berubah menjadi biru.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

6. Berapa banyak warna yang kamu lihat di foto ini?

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

7. Semua kotak berukuran sama, tetapi kotak kecil di bagian sudut tertentu membuat gambar ini tampak seperti menggembung di bagian tengah.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

8. Mirip dengan kasus sebelumnya, tatap tanda plus di pusat gambar dan perhatikan area di sekelilingnya.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

9. Kedua anjing memiliki warna yang sama.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

10. Bergerak kan?

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

11. Catur ini memilliki warna yang sama tapi latar belakang membuat mereka terlihat berbeda.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

12. Menatap ilusi ini terlalu lama akan membuatmu merasa pusing.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

13. Apakah mungkin bahwa kotak A, B, dan C memiliki warna yang sama? Anehnya, ya.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

14. Lihat perbedaan penempatan bayangan yang tercipta.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

15. Ilusi optik membuat labirin sederhana ini tampak sulit dipecahkan.

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

16. Bagaimana caranya bisa terhubung?

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

17. Kelinci atau bebek?

ilusi optik © 2017 viralnova.com

 

18. Kedua garis abu-abu memiliki warna yang sama persis.

ilusi optik © 2017 viralnova.com