Brilio.net - Ponsel cerdas alias smartphone kini menjadi benda yang paling dibutuhkan. Penggunanya dari tahun ke tahun selalu bertambah. Dilansir dari kominfo.go.id, Kamis (13/12) prakiraan lembaga riset digital marketing Emarketer, pada 2018 jumlah pengguna aktif smartphone di Indonesia capai lebih dari 100 juta orang.

Akibat adanya smartphone, interaksi sosial berkurang. Beberapa orang lebih senang menelusuri dunia maya dalam genggaman masing-masing. Benar saja, pengguna internet semakin meningkat. Dilansir dari apjii.or.id, Kamis (13/12) survei bertajuk 'Penetrasi dan Perilaku Pengguna Internet Indonesia 2017' menemukan data bahwa jumlah pengguna internet di Indonesia tahun 2017 capai 143,26 juta jiwa.

Smartphone mulai lahir sejak tahun 1992. Lahir smartphone pertama bernama Simon. Sejak saat itu produksi dan perkembangan smartphone semakin canggih saja. Hingga kini muncul berbagai jenis smartphone dengan fitur-fitur canggih.

Sebelum ada smartphone, orang-orang lebih suka membaca berita di media massa. Kala itu, koran menjadi andalan masyarakat untuk mencari berita terkini. Produksi koran amat tinggi. Peminatnya pun masih banyak.

Zaman sebelum ada smartphone dihiasi oleh orang-orang yang membaca koran di setiap sudut kota. Baik di transportasi publik, jalan, hingga tempat makan. Yuk kita simak suasana saat sebelum ada smartphone dilansir brilio.net dari vintag.es, Kamis (13/12).

1. Orang-orang fokus membaca koran di pinggir jalan.

sebelum ada smartphone  vintag.es



2. Transportasi publik penuh dengan orang yang membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



3. Orang-orang menghabiskan waktu di bus untuk membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



4. Berita hangat dari koran sangat dicari.

sebelum ada smartphone  vintag.es



5. Potret penumpang kereta mendengarkan lagu sembari membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



6. Bahkan rela membaca koran di transportasi publik sembari berdiri.

sebelum ada smartphone  vintag.es



7. Jika tidak membaca koran, akan ketinggalan isu terkini.

sebelum ada smartphone  vintag.es



8. Meski koran berbentuk lebar, orang-orang tetap membawa dan membacanya di mana pun.

sebelum ada smartphone  vintag.es



9. Para cewek yang berkumpul memilih untuk membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



10. Sembari menunggu bus, menyempatkan diri untuk membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



11. Style membaca koran dengan kaki menyilang.

sebelum ada smartphone  vintag.es



12. Bapak-bapak menikmati perjalanan di kereta sembari membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



13. Di tempat makan pun menyempatkan diri untuk membaca berita di koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



14. Sedang mengamati berita terkini di koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



15. Jajaran orang membaca koran di bangku taman.

sebelum ada smartphone  vintag.es



16. Koran menjadi teman ke mana pun masyarakat pergi,.

sebelum ada smartphone  vintag.es



17. Tampak serius memantau berita terhangat.

sebelum ada smartphone  vintag.es



18. Jalanan penuh orang membawa koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



19. Sembari mengantre membaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es



20. Bangku di pinggir jalan diisi pembaca koran.

sebelum ada smartphone  vintag.es