Brilio.net - Setiap orang tahu bahwa tempat yang tertata rapi akan membuat lebih lega, semangat, dan sedap dipandang ketimbang dengan benda yang acak-acakan. Tak hanya itu, jika barang yang disusun rapi, juga memudahkan seseorang untuk menemukannya saat dicari.

Fakta menarik, penataan barang-barang yang diatur secara rapi dan sempurna ternyata juga bisa membuat orang yang melihatnya menjadi rileks, lho. Kesempurnaan penempatan benda-benda ini dapat menjadi sebuah relaksasi mata bagi siapapun yang melihatnya.

Namun, untuk menata barang ataupun sesuatu hal secara rapi tentu membutuhkan dedikasi dan harus telaten. Karena kerapian nggak hanya bisa dipraktikkan dalam rumah maupun kegiatan lainnya, tapi bisa juga di tempat umum, saat memasak, dan masih banyak lagi.

Seperti apa kira-kira potretnya? Berikut brilio.net telah merangkum dari berbagai sumber pada Sabtu (1/10).