Brilio.net - Kalimantan adalah pulau terbesar ketiga di dunia. Sebelum terkenal dengan nama Kalimantan, sebelumnya pulau ini lebih terkenal dengan nama Borneo. Borneo memiliki banyak cerita, juga tentang Suku Dayak yang tinggal di sana.
Kehidupan Suku Dayak memang mencuri banyak perhatian dunia luas. Beberapa peneliti dari luar negeri secara khusus pernah datang ke Borneo untuk meneliti suku ini. Salah satunya adalah George Muller yang melakukan ekspedisi dari Mahakam ke Kapuas.
Nah, soal kehidupan Suku Dayak sendiri, kamu pasti terpesona dengan foto-foto ini.
Berikut 30 foto menakjubkan Suku Dayak yang dirangkum brilio.net dari akun Facebook Michael Palmieri-Photography, Senin (30/5):
1. Kakek-kakeknya Suku Dayak yang sekarang ini.
2. Suku Dayak itu masih memiliki banyak suku lain di dalamnya.
3. Model rambutnya keren nih..
4. Ini tengkorak manusia bukan ya?
5. Suku Dayak terkenal dengan tatonya.
6. Lawas banget ya?
7. Keren!
8. Gagah-gagah banget kan?
9. Mereka badannya tegap banget..
10. Keren banget pokoknya!
Keren ya? Semua foto-fotonya 'berbicara'. Cek yang lainnya.. Foto nomor 19 pernah jadi kontroversi dan bikin heboh.. KLIK NEXT
11. Main alat musik khas Dayak nih..
12. Ibu muda, cantik luar biasa!
13. Kayak mau tarung ya?
14. Bapak-bapaknya suku Dayak nih..
15. Ini kaum perempuannya.
BACA JUGA: Nenek moyang Suku Dayak ternyata berasal dari China, kok bisa sih?
16. Pulang dari berburu.
17. Antingnya banyak banget.
18. Ganteng kan? ~
19. Banyak kontroversi apakah foto ini Suku Dayak atau bukan, tapi di lihat dari pola bangunan belakang foto menunjukkan ini ada di Borneo.
20. Cantik dan Indonesia banget ~
Gimana? Kamu belum pernah ke sana kan? Buruan gih, piknik ke Borneo dan cari tahu banyak soal kebudayaan Dayak.. Cinta Indonesia! KLIK NEXT..
21. Semua ibu cinta anak.
22. Keren banget!
23. Gimana menurutmu?
24. Adem banget lihatnya.
25. Yang ini kelihatan modern banget.
26. Tatonya keren.
27. Eksotis banget.
28. Indah kan?
29. Bahagia banget senyumnya.
30. Anak kecil Dayak lagi main nih..
Recommended By Editor
- Bikin merinding, ini potret para pemburu madu tradisional di Nepal
- Suku-suku ini terancam punah, 32 foto bakal jadi kenangan sejarah
- Polisi ini rintis pendidikan suku pedalaman dengan gaji sendiri, salut
- 12 Bahasa daerah yang sudah punah di Indonesia
- Siapa sangka, Koteka Suku Dani terbuat dari kulit buah labu-labuan
- 20 Foto miris perubahan lingkungan ini buktikan bumi memang sudah tua
- 10 Foto sepi dan dinginnya Antartika bikin merinding, luar biasa!
- 13 Potret adem ayem kehidupan di Himalaya, sangat cocok buat piknik!