Brilio.net - Siapa sih yang tidak kenal Spongebob Squarepant? Penghuni kota Bikini Bottom ini sudah setia menemani masa kecil generasi milenial lewat tayangan di televisi. Terkenalnya Spongebob ini membuat action figure-nya bertebaran di mana-mana. Mulai dari yang harganya murah sampai jutaan juga ada.
Seniman Alex Pallazi dan Cecilia Fracchia membuat action figure Spongebob dengan detail yang menakjubkan. Dikutip dari Behance.net, Senin (25/9), yuk intip karya mereka lewat foto-foto ini.
1. Spongebob ini dibuat dari lempung polimer yang mudah dibentuk.
2. Karena mudah dibentuk, ekspresinya bisa dibuat sangat nyata.
3. Aduh, kasihan juga ya kalau posisinya seperti ini terus.
4. Detail badannya mirip dengan sponge asli.
5. Ini karya di dunia nyata loh, bukan hasil photoshop.
6. Hidung spongebob itu ternyata kecil sekali ya.
7. Kalau nyata, sakit tidak ya matanya Spongebob?
8. Yang ini hidung Spongebob malah hilang.
9. Jika dilihat lagi, Spongebob ternyata juga punya jerawat lho.
10. Topi legendaris ini adalah harga dirinya bekerja di Krusty Krab.
Recommended By Editor
- 10 Patung kaca ini meski rapuh tetap cantik, detailnya mengagumkan
- 10 Karya imajiner ini kerennya luar biasa, resleting pun bisa jadi rel
- 10 Miniatur ini bikin kamu tahu rasanya jadi kerdil
- 5 Potret objek wisata dunia ini memesona, tapi aslinya bikin melongo
- 10 Karya seni ini memakai cairan dari tubuh, ada yang pakai urin