Para pahlawan di Indonesia memberikan contoh perjuangan hidup dalam mencapai kemerdekaan. Kata-kata perjuangan dari pahlawan bisa memberikan motivasi agar kamu tak mudah patah semangat.
61. "Pahlawan yang setia itu berkorban, bukan buat dikenal namanya, tetapi semata-mata membela cita-cita." - M. Hatta.
62. "Banyak hal yang bisa menjatuhkanmu. Tapi satu-satunya hal yang benar-benar dapat menjatuhkanmu adalah sikapmu sendiri." - R.A. Kartini
63. "Kita tunjukkan bahwa kita adalah benar-benar orang yang ingin merdeka ... Lebih baik kita hancur lebur daripada tidak merdeka" - Bung Tomo.
64. "Jangan kamu pernah merasakan bahwa cinta yang kamu rasakan itu membuatmu derita, sungguh tuhan memberikan cinta dalam hatimu adalah anugerah dan itu harus kamu syukuri." - Ir. Soekarno.
65. "Tulislah tentang aku dengan tinta hitam atau tinta putihmu. Biarlah sejarah membaca dan menjawabnya." - Ir. Soekarno.
66. "Orang tidak bisa mengabdi kepada Tuhan dengan tidak mengabdi kepada sesama manusia. Tuhan bersemayam di gubuknya si miskin. - Ir. Soekarno.
67. "Janganlah melihat ke masa depan dengan mata buta! Masa yang lampau adalah berguna sekali untuk menjadi kaca bengala dari pada masa yang akan datang." - Ir. Soekarno.
68. "Bangsa yang terdiri dari kaum buruh belaka dan menjadi buruh antara bangsa-bangsa. Tuan-tuan hakim itu bukan nyaman. Tidaklah karenanya wajib tiap-tiap nasional mencegah keadaan itu dengan seberat-beratnya?" - Ir. Soekarno.
69. "Pahlawan yang setia itu berkorban, bukan buat dikenal namanya, tetapi semata-mata membela cita-cita." - Mohammad Hatta.
70. "jika ada yang layak disebut pahlawan, maka ribuan rakyat yang gugur itulah yang paling layak menyandang sebutan pahlawan." - Bung Tomo.
71. "Kemerdekaan merupakan sebuah mimpi yang menjadi kenyataan, tetapi juga merupakan sebuah gedung yang kosong. Menjadi tugas pendukung-pendukungnya untuk mengisi kemerdekaan." - Mohammad Hatta.
72. "Kemerdekaan suatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa." - Ki Hadjar Dewantara.
73. "Kemerdekaan suatu negara dapat dijamin teguh berdiri apabila berpangkal pada kemerdekaan jiwa." - Buya Hamka.
74. "Apabila di dalam diri seseorang masih ada rasa malu dan takut untuk berbuat suatu kebaikan maka jaminan bagi orang tersebut adalah tidak akan bertemunya ia dengan kemajuan selangkah pun." - Soekarno
75. "Kita belum hidup dalam sinar bulan purnama, kita masih hidup di masa pancaroba. Jadi, tetaplah bersemangat elang rajawali." - Soekarno
Kata-kata perjuangan dari tokoh terkenal.
foto: freepik.com
Selain para pahlawan Indonesia, tokoh terkenal di dunia juga kerap memberikan kata-kata mutiara dalam menjalani kehidupan yang penuh perjuangan.
76. "Beri nilai dari usahanya jangan dari hasilnya. Baru kita bisa mengerti kehidupan." - Albert Einstein
77. "Dunia itu seluas langkah kaki. Jelajahilah dan jangan pernah takut melangkah. Hanya dengan itu kita bisa mengerti kehidupan dan menyatu dengannya." - Soe Hok Gie
78. "Asmara bukan hanya sekedar saling memandang satu sama lain. Tapi, juga sama-sama melihat ke satu arah yang sama." - Antoine de Saint-Exuper
79. "Anda tidak akan pernah belajar sabar dan berani jika di dunia ini hanya ada kebahagiaan." - Helen Keller
80. "Air mata berasa asin itu karenanya air mata adalah garam kehidupan." - Buya Hamka
81. "Jangan habiskan waktumu memukuli dinding dan berharap bisa mengubahnya menjadi pintu." - Coco Chanel
82. "Hidup dan mati ada dalam genggaman Illahi. Takdir adalah kepastian, tapi hidup harus tetap berjalan. Proses kehidupan adalah hakikat, sementara hasil akhir hanyalah syariat." - Diponegoro
83. "Kita harus berarti untuk diri kita sendiri dulu sebelum kita menjadi orang yang berharga bagi orang lain." - Ralph Waldo Emerson .
84. "Kehidupan yang baik adalah sebuah proses, bukan suatu keadaan yang ada dengan sendirinya. Kehidupan itu sendiri adalah arah, bukan tujuan." - Carl Rogers
85. "Dunia ini cukup untuk memenuhi kebutuhan manusia, bukan untuk memenuhi keserakahan manusia." - Mahatma Gandhi
86. "Hidup ini tidak seperti novel, yang kita bisa mengulang halaman pertama kapanpun kita mau." - Tere Liye
87. "Seseorang duduk di tempat teduh hari ini karena seseorang menanam pohon sejak lama." - Warren Buffett
88. "Berterimakasihlah pada segala yang memberi kehidupan." - Pramoedya Ananta Toer
89. "Tetap sabar, semangat, dan tersenyum. Karena kamu sedang menimba ilmu di Universitas Kehidupan. Allah menaruhmu di tempatmu yang sekarang bukan karena kebetulan." - Dahlan Iskan
90. "Apa yang kita pikirkan menentukan apa yang akan terjadi pada kita. Jadi jika kita ingin mengubah hidup kita, kita perlu sedikit mengubah pikiran kita." - Wayne Dyer
91. "Kesuksesan dan kebahagiaan terletak pada diri sendiri. Tetaplah bahagia dan kebahagiaanmu akan membentuk sebuah karakter kuat melawan kesulitan." - Helen Keller
92. "Kehidupan adalah perubahan yang alami dan spontan. Jangan menolaknya, karena akan menimbulkan kesedihan. Biarlah sesuai dengan kenyataan. Biarkan mengalir secara natural, berjalan seperti apa adanya." - Lao-Zu
93. "Pertama, terimalah kesedihan. Sadarilah bahwa tanpa kalah, menang tidaklah terlalu bagus." - Alyssa Milan
94. "Seperti sebuah lilin yang tidak terbakar tanpa api, manusia tidak dapat hidup tanpa kehidupan spiritual." - Buddha
95. "Hidup itu seperti mengendarai sepeda. Untuk menjaga keseimbangan, kamu harus terus bergerak." - Albert Einstein
Kata kata perjuangan, inspiratif bikin semangat menjalani kehidupan.
foto: freepik.com
96. "Jika kamu tidak pernah gagal, itu artinya kamu tidak pernah mencoba yang baru." - Albert Einstein
97. "Success is the result of perseverance, learning from failure, hard work, and persistence." - Colin Powell
(Kesuksesan adalah hasil dari ketekunan, belajar dari kegagalan, kerja keras, dan kegigihan.)
98. "Keberanian bukanlah ketiadaan ketakutan, tetapi kemampuan untuk mengatasi ketakutan." - Nelson Mandela
99. "Kegagalan adalah kesempatan untuk memulai kembali dengan lebih bijaksana." - Henry Ford
100. "Hidup ini hanya sekali, jadi jangan sia-siakan waktu dengan meratapi masalah. Selesaikan masalah, raih impian, dan hiduplah tanpa penyesalan." - Roy T. Bennett
101. "Ketika semua tampak sulit, yang luar biasa lahir dari ketekunan." - Thomas Edison
Recommended By Editor
- 45 Kata-kata bijak tentang kejujuran, ungkapan tulus dari hati
- 60 Kata-kata motivasi lucu, obat stres dan keren buat status
- 40 Kata-kata motivasi percaya diri, bikin semangat dan bersyukur
- 40 Kata-kata bijak keren tentang kehidupan, penuh makna dan motivasi
- 50 Kata-kata quotes bijaksana mengambil keputusan, inspiratif