Brilio.net - Kreatifitas memang tidak ada batasnya. Banyak orang di luar sana bekerja keras menghasilkan karya setiap harinya agar tetap kreatif. Ide-idenya unik yang berasal dari berbagai macam inspirasi juga tidak kalah hebat.
Misalnya, ada yang berkecimpung di dunia make-up yang menciptakan karya unik, melukis dengan metode tertentu, bermusik dengan gaya out of the box, bahkan ada yang membuat miniatur dari bahan yang tidak disangka-sangka.
Dihimpun brilio.net pada Minggu (5/9) dari akun Instagram @tanaka_tatsuya, inilah tujuh potret miniatur olahraga dari masker yang jika dilihat akan membutuhkan perhatian lebih.
Tidak percaya? Yuk kita lihat bersama!
1. Siapa yang nyangka bahwa masker yang populer saat pandemi ini bisa menjadi bahan kreativitas seperti ini! Keren deh.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
2. Kok bisa seperti itu ya? Terlihat sederhana, tapi hasilnya sangat memuaskan.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
3. Hanya dengan tambahan miniatur orang dan tangga kolam renang, gambar ini mendapat banyak likes dan komen positif dari warganet. Tanaka Tatsuya memang luar biasa.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
4. Padahal hanya dengan mengubah posisi maskernya aja loh, bisa-bisanya ini menjadi eye-catching.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
5. Tiga, dua, satu, go! Nggak heran deh kalo pria Jepang yang berumur 40 tahun ini telah memiliki 3.1 juta pengikut di media sosial.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
6. Sesederhana apapun benda di sekitarmu bisa kamu jadikan bahan kreativitas loh. Lihat aja gambar yang satu ini. Hanya dengan satu lipatan sudah memunculkan kekaguman bagi yang melihatnya.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
7. Ini adalah karya sederhana lainnya yang banyak mendapat pujian dari para penggemarnya. Memang keren ya mas Tanaka ini.
foto: Instagram/@tanaka_tatsuya
Reporter: Arif Rahman
Recommended By Editor
- Cerita ibu lahirkan bayi kembar bak ras berbeda, curi perhatian
- Rombak kamar kos minim perabotan, potret perubahannya bikin melongo
- Temukan keripik berbentuk unik, remaja ini dapat hadiah ratusan juta
- Tidak keramas tujuh hari jelang nikah, hasil riasannya curi perhatian
- Jalin erat silaturahmi, momen pertemuan keluarga ini unik abis