6. Dapur ini memiliki konsep semi terbuka dengan ruang tamu. Sehingga jika tamu datang, mereka bisa melihat aktivitas dapur yang dilakukan tuan rumah.
7. Dapur dengan konsep letter L ini memiliki desain minimalis yang tak banyak dekorasi. Kebanyakan, ia memilih perabotan dan dekorasi bernuansa putih serta warna netral.
8. Putih memang menjadi warna favorit untuk mendesain ruangan minimalis jadi lebih cerah, luas, dan nggak sumpek.
9. Seperti ini penampakan dapurnya jika dilihat dari luar. Meski kecil, dapur ini juga sekaligus menjadi area laundry room, lho.
Recommended By Editor
- Mewah tak harus mahal, 10 potret dapur kayu tempel ini visual estetiknya berasa masak di vila
- 7 Potret dapur dinding batako ekspos penataannya rapi dan antidebu, bikin minat masak meningkat
- Desain awalnya ngebosenin, 11 potret dapur mungil tanpa kitchen set ini bikin masak makin syahdu
- 10 Potret dapur segaris di kolong tangga estetik maksimal, penataannya rapi meski tanpa kitchen set
- Cara mudah bikin wall moulding tanpa tukang bisa hemat Rp 3 jutaan, cocok buat kaum mendang-mending
- Potret dapur sederhana serba merah ini tampak nyaman dan bikin betah, bukti keren tak harus mewah