1. Meski ukurannya hanya sepetak, dapur ini memiliki tampilan yang cantik dan estetik. Penataan perabotan dapurnya terlihat rapi dan tidak bikin sumpek.
2. Penghuni kosan ini memilih warna putih sebagai dekorasi dindingnya. Ia memasang wall foam motif batu-bata bernuansa putih yang bikin tampilan dapur terlihat lebih bersih dan cerah.
3. Selain bikin dapur terlihat bersih dan cerah, warna putih juga membuat ruangan tersebut luas. Vinyl bermotif kayu berpengaruh pada tampilan dapur jadi lebih estetik, lho.
4. Meja dapur minimalis dengan alas kayu berguna sebagai tempat kompor diletakkan. Selain itu, kolong mejanya juga berguna sebagai tempat penyimpanan, lho.
5. Untuk menghemat tempat, ia memasang rak dinding untuk meletakkan berbagai kebutuhan dapur, seperti perbumbuan hingga peralatan memasak berukuran kecil.
Recommended By Editor
- 7 Potret dapur mungil tanpa kitchen set ini visualnya bikin terpukau, ketiadaan kompor dihujat netizen
- 9 Potret dapur mungil di kontrakan ini estetik tanpa kitchen set, visualnya bikin makin semangat masak
- Bukti estetik tak perlu pakai kitchen set, 7 potret dapur segaris penataannya apik bikin betah masak
- 11 Potret dapur tanpa kitchen set ini tetap estetik & rapi meski tak pakai tirai kolong, bikin mupeng
- 9 Potret dapur kolong tangga luas cuma sepetak visualnya bikin pecinta minimalis terpikat, estetik pol