6. Kolong bawah tangga dimanfaatkan pemilik hunian dengan memasang kabinet untuk peralatan dapur.

potret dapur sepetak jadi estetik  TikTok

potret dapur sepetak jadi estetik
TikTok/@ginadamayanti101

7. Kendati hanya sepetak, dapur jadi terlihat rapi dan estetik dengan tambahan kitchen set. Bahkan, tampilannya juga terlihat lebih cerah dan nggak sumpek.

potret dapur sepetak jadi estetik  TikTok

potret dapur sepetak jadi estetik
TikTok/@ginadamayanti101

8. Karena terbatasnya ruangan, sang pemilik menyatukan dapur dengan ruang makan.

potret dapur sepetak jadi estetik  TikTok

potret dapur sepetak jadi estetik
TikTok/@ginadamayanti101

9. Menyebut tampilan barunya bak di Pinterest, dapur sang pemilik pun semakin mewah dan elegan dengan chandelier atau lampu gantung.

potret dapur sepetak jadi estetik  TikTok

potret dapur sepetak jadi estetik
TikTok/@ginadamayanti101