1. Begini potret ruang makan yang ada di kampung halaman Arie kriting di Baubau.
foto: YouTube/Indah Permatasari
2. Ruangan ini biasa digunakan untuk berkumpul keluarga, mulai dari makan bersama sampai merayakan ultah Arie Kriting juga.
foto: YouTube/Indah Permatasari
3. Ruangan makan ini didominasi dengan nuansa putih dan abu-abu.
foto: YouTube/Indah Permatasari
4. Alas mejanya juga dipilih menggunakan kain renda putih menambah kesan vintage.
foto: Instagram/@arie_kriting
5. Menariknya, orang tua Arie rupanya mengoleksi banyak foto para wali yang ada di dinding.
foto: YouTube/Indah Permatasari
6. Seperti potret Syekh Arsyad al-Banjari dari Kalimantan Selatan dan lainnya.
foto: Instagram/@arie_kriting
7. Ruang makan ini rupanya menyatu dengan ruang TV terlihat dari TV LED yang terdapat di atas aquarium.
foto: YouTube/Indah Permatasari
8. Tempat makan Arie Kriting semakin terlihat estetik dengan hiasan keramik yang terpajang di lemari kaca.
foto: Instagram/@arie_kriting
9. Selain itu juga terdapat koleksi hiasan guci-guci nuansa emas di atas lemari.
foto: Instagram/@arie_kriting
Recommended By Editor
- Dikenal ketat jaga privasi buah hati, Indah Permatasari akhirnya ungkap nama sang anak
- Kini masih belum direstui, Arie Kriting ungkap pernah akrab sampai ngopi bareng ibu Indah Permatasari
- Bisa bangun rumah tiga lantai di ibu kota, ini 11 potret rumah sederhana Arie Kriting di kampung
- Ngontrak di awal nikah kini punya rumah mewah 3 lantai, intip 11 potret hunian Indah dan Arie Kriting
- Tak dianggap anak oleh ibu kandung, ini 11 momen keakraban Indah Permatasari bareng mertua