Ia menggunakan dua bahan sebagai cairan untuk membersihkan noda yang membandel. Melalui video berdurasi 33 detik tersebut, sang pemilik akun mengungkapkan bahwa ia hanya menggunakan bahan citric acid atau sitrun dan cairan pembersih kamar mandi.
foto: TikTok/@dessiinatalia
Kedua bahan tersebut pun mudah didapatkan dan dijual di warung di lingkungan rumah. Langkah pertama, kamu perlu menyiapkan botol spray. Nggak perlu beli yang baru, kamu juga bisa menggunakan botol spray bekas yang ada di rumah yang sudah dicuci bersih.
foto: TikTok/@dessiinatalia
Selanjutnya, kamu bisa tuang satu bungkus citric acid ke dalam botol spray dengan menggunakan corong supaya nggak tumpah. Setelah itu, kamu bisa campurkan citric acid dengan cairan pembersih sebanyak 400 ml. Selanjutnya, kocok botol spray hingga kedua bahan tersebut tercampur merata.
foto: TikTok/@dessiinatalia
Kemudian, setelah tercampur rata, kamu bisa langsung menyemprotkan cairan pembersih ke bagian pintu kamar mandi yang dipenuhi noda membandel. Setelah diberi cairan pembersih, noda yang menempel pun auto luntur. Kamu bisa menggunakan tisu atau lap bersih untuk mengelap noda.
foto: TikTok/@dessiinatalia
Begini perbedaan bagian pintu kamar mandi yang sudah dibersihkan. Kelihatan ya bagian yang disemprot dengan campuran sitrun dan cairan pembersih langsung bersih lagi.
@dessiinatalia Mantul pake banget #homeliving #homeandliving #tipsandtrick #lifehacks #cleaninghacks Closing Doraemon source YT - Erwin Putra
Recommended By Editor
- Ternyata ini 5 cara bebas dari tenggorokan kering dan tetap glowing usai nonton konser semalaman
- Nggak perlu ganti tas baru, cara memperbaiki resleting rusak cuma pakai 1 barang plastik ini gampang
- Cinta Laura & Najwa Shihab komitmen lawan pelecehan seksual, 200 orang ikut turun tangan
- Trik mudah bikin jemuran ini cocok buat rumah mungil, nggak makan tempat cuma pakai 1 alat tukang
- Tak pakai pemutih, begini cara hilangkan noda bekas bolpoin di kerudung putih pakai satu jenis cairan
- Cara mudah buat wall moulding biar rumah tampak mewah dengan bahan sederhana, modalnya Rp 250 ribu
- Bukan asal digantung, begini cara menggantung sweater yang benar agar nggak cepat melar
- Bukan pakai lilin, begini cara mudah hilangkan kerak di setrika gosong hanya pakai 1 bahan sederhana