Brilio.net - Sakralnya pernikahan membuat orang selalu ingin mengabadikan momen ini. Jadi nggak heran kalau bagi kebanyakan orang, foto adalah hal yang wajib ada saat momen pernikahan. Kamu pasti juga kan?
Namun foto pernikahan zaman dulu tentu jauh berbeda dengan sekarang. Terbatasnya alat serta teknologi yang belum canggih seperti sekarang membuat foto pernikahan zaman dulu terkesan lebih kaku jika dibandingkan dengan foto pernikahan era modern.
Nah, 10 foto pernikahan para tokoh dunia di bawah ini contohnya. Walaupun terlihat kaku, tapi tetap saja bikin baper! Cek satu per satu, seperti dihimpun brilio.net dari berbagai sumber, Jumat (8/7):
1. Megawati dengan suami pertama, Surindro Supjarso.
2. Habbie dan Ainun.
3. Fidel Castro, presiden Kuba dengan istri pertama, Mirta Diaz-Balart.
4. Barrack Obama dan Michelle Obama.
5. Abdurrahman Wahid (Gus Dur) dan Sinta Nuriyah.
6. Bill dan Hillary Clinton.
7. John F. Kennedy dan Jacqueline.
8. Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana.
9. Susilo Bambang Yudhoyono dan Kristiani Herrawati.
10. Stephen Hawking dan Jane.
Recommended By Editor
- Pria ini ciptakan topeng tokoh dunia, karyanya bikin melongo
- Potret anak 10 tokoh kontroversial dunia yang jarang diketahui
- Anjing ini diedit jadi 15 tokoh populer dunia, hasilnya kocak banget
- Ini dia penampilan 17 pemimpin dunia, jika bergaya rambut bun
- 7 Tokoh yang kematiannya menjadi duka bagi warga dunia
- 9 Wanita ini jatuh ke pelukan Bung Karno, siapa yang paling cantik?
- 5 Orang ini 'kembaran' Obama dari seluruh dunia, mirip nggak sih?
- Ini alasan nama Muhammad Ali tidak dipasang di trotoar Walk of Fame
- Bukti kesederhanaan, Obama makan mi di warung pakai kursi plastik
- Terbongkar, sisi lain Hitler dari 6 foto yang dirahasiakan 90 tahun!
- 10 Foto langka pasca autopsi artis & tokoh dunia ini bikin merinding!