5. Selain berasal dari cahaya matahari langsung, Chef Arnold juga menambah beberapa lampu sorot untuk mendukung kenyamanan saat memasak.
6. Demi menunjang segala aktivitas memasak, Chef Arnold melengkapi area dapur dengan berbagai perlengkapan masak.
7. Terdapat rak untuk menaruh bumbu, piring, dan keranjang buah serta sayuran yang ditata rapi di salah satu sisi dapur. Hal ini membuat dapurnya memberikan kesan yang sleek.
8. Nah, ini area khusus penyimpanan pisau kesayangan Chef Arnold. Ada beberapa pisau dengan ukuran, bentuk, dan fungsi yang berbeda.
9. Pemandangan unik dari dapur juri MasterChef ini terlihat dari pantry mini yang berada di salah satu sudut dapur.
10. Tak cuma itu, penampakan rak untuk sayur dan buah seperti ini membuat yang melihat merasa seperti berada di supermarket, ya?
11. Punya area masak yang nyaman, membuat Chef Arnold makin gemar meracik makanan. Ia juga kerap membuat konten video di dapur kesayangannya.
Recommended By Editor
- Dikalahkan Codeblu di ring tinju, Chef Arnold akui masalahnya dengan sang lawan kini telah usai
- Adik Chef Arnold gagal jadi juara MasterChef Australia, begini ungkapan menyentuh sang kakak
- 10 Cara Tiffany istri Chef Arnold menyimpan bahan makanan, bikin awet
- Cerita awal karier Chef Arnold, sempat jadi tukang cuci piring
- Potret dapur 5 juri MasterChef Indonesia, minimalis sampai industrial
- 10 Meme lucu Chef Arnold nilai masakan peserta MasterChef