Pertama, siapkan karet gelang, dan gunting menjadi bagian kecil-kecil. Setelah karet gelang tadi sudah menjadi bagian kecil, kamu tinggal mengambil peniti atau pin yang akan digunakan.
foto: TikTok/@lissea.inc
Masukkan karet yang sudah dipotong kedalam peniti, hingga mencapai ujung. Biasanya bagian ujung inilah yang akan menyebabkan kerudung rusak dan bolong. Peniti siap digunakan pada kerudung, dan tidak akan menyebabkan kerudung bolong atau rusak lagi.
foto: TikTok/@lissea.inc
Cara mudah ini bisa banget kamu lakukan, untuk kamu yang tidak ingin kerudungnya rusak karena peniti. Tapi perlu kamu ketahui bahwa tidak semua bahan hijab cocok dengan peniti. Ada beberapa bahan hijab yang mudah bolong atau robek jika ditusuk dengan peniti, seperti chiffon, sifon, atau satin.
Untuk bahan hijab yang tipis dan halus seperti itu, sebaiknya gunakan peniti yang berukuran kecil dan tipis, serta tidak berkarat. Jangan gunakan peniti atau jarum pentul yang berukuran besar atau tebal, karena bisa meninggalkan lubang yang besar dan jelas pada hijab.
Nah, itulah beberapa tips agar hijab kamu tidak cepat bolong karena peniti. Dengan cara ini kamu juga bisa membuat kerudung yang kamu miliki lebih awet.
@lissea.inc Ini niih solusi biar hijab ga gampang rusak gara” peniti #tutorialpeniti #hijabhacks #penitihijab popular the wknd - DNSTY
Recommended By Editor
- Tanpa sabun, ini cara hilangkan noda bintik hitam membandel di baju anak cuma modal 1 bumbu masakan
- Bukan disemir, trik bersihkan sepatu kulit hitam auto kinclong dalam 1 menit pakai 1 jenis kulit buah
- Tanpa setrika elektrik, begini trik menyetrika baju tanpa listrik cuma pakai air dan satu alat dapur
- Tanpa pemutih pakaian, ini trik kembalikan warna baju putih yang menguning pakai 3 bahan dapur
- Tanpa harus ke penjahit, begini cara mudah perbaiki resleting celana jeans rusak, cuma butuh 1 bahan