Brilio.net - Membersihkan rumah bukan pekerjaan mudah, sebab banyak sudut dan barang yang terkena debu harus dilap dengan bersih, supaya tidak berkerak sehingga susah dihilangkan. Selain itu, membersihkan rumah dan seisinya pun dilakukan berulang-ulang, agar mencegah debu, jamur, serta kuman bersarang lagi.
Contohnya kaca atau cermin di rumah, jika dibersihkan hanya sekali dan tidak berkelanjutan, maka debu halus yang menempel akan sulit dibersihkan. Walhasil berkaca pun jadi nggak puas karena visualnya tertutup oleh debu atau jamur.
Tapi, nggak usah khawatir, karena brilio.net akan memberikan sedikit trik ampuh menghilangkan jamur kaca secara mudah. Trik ini dilansir dari kanal YouTube Sidik motor pada Jumat (19/5).
foto: YouTube/Sidik motor
Siapkan kaca atau cermin yang akan kamu bersihkan. Bahan yang digunakan di antaranya, kardus tebal, cairan pembersih kamar mandi, cutter, dan kain kering.
Recommended By Editor
- Cuman pakai 1 bahan kue, ini cara ampuh menghilangkan noda kunyit yang membandel pada pakaian
- Jangan digosok pakai benda tajam, begini cara ampuh membersihkan double tape di tembok tanpa berbekas
- Kamu mungkin nggak kepikiran! Ini cara menyulap sweater jadi bantal leher, atasi pegal saat perjalanan
- 11 Potret kocak life hack dalam rumah ini modalnya yang penting yakin, bikin geleng kepala
- Tanpa dikucek, cara ampuh mencuci handuk mandi pakai 2 bahan ini jadi lebih lembut dan bebas bau apek