Brilio.net - Tak sedikit nama selebriti cowok yang dikenal kerap berpenampilan seperti cewek. Salah satu contohnya adalah seniman atau entertainer pemilik akun @metty_botak. Pria yang dikenal sebagai profesional drag queen ini biasa tampil dengan riasan ala wanita. Totalitas yang dilakukan Metty terlihat dari setiap penampilannya.

Pria yang tergabung dalam Baby Tince and The Golden Boys ini kerap mendapat tawaran menjadi master ceremony (MC). Selain itu, Metty juga kerap merias dirinya menjadi sosok selebriti Tanah Air hingga dunia. Kamu bisa intip 10 potret cosplay Metty yang brilio.net himpun dari akun @metty_botak, Sabtu (17/2).

1. Metty mengenakan rambut palsu warna senada dengan Katty Perry. Mirip nggak?

metty_botak  2018 brilio.net

2. Mulan Jameela disandingkan dengan Mulanjamudin.

metty_botak  2018 brilio.net

3. Jennifer Lopez vs Jennifer lupis gula ketan.

metty_botak  2018 brilio.net

4. Berpose dan berdandan ala Marlyn Monroe.

metty_botak  2018 brilio.net

5. Menirukan dandanan ala mimi KD.

metty_botak  2018 brilio.net

6. Ngikutin gaya Nicky Minaj.

metty_botak  2018 brilio.net

7. Raisa pun ikut jadi inspirasi Metty untuk ditirukan.

metty_botak  2018 brilio.net

8. Gaya nyentrik ala Lady Gaga.

metty_botak  2018 brilio.net

9. Sandra Dewi versus siap-siap disandera.

metty_botak  2018 brilio.net

10. Nah, aslinya Metty ini botak seperti nama akunnya Metty Botak.

metty_botak  2018 brilio.net