Sementara itu, pada dinding batakonya tergantung berbagai alat masak. Mulai dari panci, wajan, talenan dalam berbagai ukuran tampak tergantung rapi.
"Salfok sama pancinya, gak ada kerak gosongnya," kata @emyrahma.
Seperti yang sudah terlihat, baik panci maupun wajan tidak begitu bersih, tidak ada kerak gosong menempel. Rupanya sang pemilik sangat merawat semua alat masaknya.
Dapur yang menyatu pada ruang cucinya terlihat sangat luas. Bahkan terdapat kursi panjang yang biasa digunakan untuk bersantai.
Selain kebersihan dapur dan alat masaknya, warganet juga salah fokus dengan jumlah wajah dan panci yang dimilikinya. Mereka memuji cara pemilik dapur merawatnya sehingga sangat bersih dan nyaman untuk digunakan.
"Kok bisa, panciku sebagian berkerak semua, padahal udah aku gosok tapi tidak hilang," kata @Dubellv01.
"Kita sama bun,walau rmh sederhana tapi bersih dan rapi di lht nya jd enak," kata @sofymar41.
"Mangkanya aku suka heran sama orng orng yg panci wajan nya gosong," kata @julfileo27.
"Rajine tingkat dewa kui Masha Allah," kata @hava.arkana.
"Aku sangat suka dengan suasana dapur tradisional kayak gini ...makan rasane uenakkk," kata @end_styw.
@galuhgetha Membalas @emy rahma suara asli - Gardewa
Recommended By Editor
- Penuh perabotan tapi penataannya estetik, 10 potret dapur minimalis Ersa Mayori ini homey pol
- Ada di ruang tengah, 11 potret dapur bersih Krisjiana 'Cinta Berakhir Bahagia' jarang dipakai
- 11 Potret dapur mewah Siti Nurhaliza, ruang makannya megah bak tempat makan sultan
- Sebelahan langsung dengan ruang keluarga, 11 potret dapur Nisya Ahmad ini interiornya estetik
- Punya rumah megah tagihan listrik Rp 100 juta sebulan, 9 potret dapur Jennifer Jill tanpa meja island
- Modern bernuansa hitam putih, 9 potret dapur Mezty Mez pemeran Tertawan Hati, meja dapurnya dari kayu