Doa buka puasa Ramadhan.

Setelah menjalankan puasa seharian penuh, saatnya kamu membatalkan puasa setelah adzan maghrib dikumandangkan. Berikut ini doa berbuka puasa yang perlu kamu baca.

"Allahumma lakasumtu wabika aamantu wa'alaa rizqika afthortu birohmatika yaa arhamar roohimiin."

Artinya:

"Ya Allah karenaMu aku berpuasa, denganMu aku beriman, kepadaMu aku berserah dan dengan rezekiMu aku berbuka (puasa), dengan rahmatMu, wahai Allah Tuhan Maha Pengasih."