1. Dapur milik @megasw66 ini memiliki perpaduan warna yang bikin mata adem. Ia memilih hijau dan putih sebagai kombinasi warna dekorasinya. Begini tampilan meja makan minimalisnya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

2. Sementara itu bagian dapurnya terletak di bawah kolong tangga seperti ini. Dapur ini tak memiliki kitchen set lengkap.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

3. Hanya terdapat meja dapur model letter 'I' yang dilengkapi dengan kabinet minimalis untuk menyimpan berbagai perkakas dapurnya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

4. Dapur ini dihiasi dengan lapisan wallfoam dan sticker vinyl pada backsplash dan top table-nya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

5. Selain kompor tanam minimalis, dapur ini dilengkapi dengan kitchen sink minimalis. Dapur ini memanfaatkan printilan warna hijau sebagai dekorasinya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

6. Begini bagian tangga rumah yang benar-benar menyatu pada meja dapurnya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

7. Sementara itu, sisa ruang lainnya juga masih bisa digunakan untuk meletakkan beberapa perabotan dapur yang berukuran besar. Seperti kulkas ini.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

8. Tak memiliki meja dapur yang besar, pemilik rumah memanfaatkan sisa ruang untuk menata berbagai kebutuhan dapurnya.

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net

9. Seperti untuk menyimpan bumbu dapur dan peralatan yang kerap digunakan ia menggunakan rak seperti ini. Penataannya rapi banget, kan?

dapur mungil hijau kolong tangga estetik © 2024 brilio.net