Bagi Nina, pendidikan adalah warisan yang akan terus berkembang dan memberi manfaat jangka panjang. Dengan mengutamakan frugal living, ia berhasil membayar biaya pendidikan adik-adiknya tanpa harus merasa terbebani oleh hutang atau beban finansial yang berat.

frugal living emak-emak selama 30 tahun © TikTok

foto: TikTok/@ninasavriana

Nina sendiri bahkan mampu menuntaskan jenjang pendidikannya hingga S2. Sementara adik-adiknya, ia sekolahkan hingga jenjang S1. Selebihnya, mereka mampu untuk melanjutkan hidup menjadi lebih mandiri.

Ini adalah contoh konkret bagaimana nilai-nilai kesederhanaan dan pengelolaan uang yang bijaksana dapat menciptakan masa depan yang lebih cerah.

frugal living emak-emak selama 30 tahun © TikTok

foto: TikTok/@ninasavriana

Kisah wanita ini menginspirasi kita semua untuk mengutamakan pendidikan, keluarga, dan nilai-nilai yang lebih tinggi dalam perjalanan hidup. Serta mengajak kita untuk memahami bahwa keberhasilan sejati dapat diukur dalam bentuk yang jauh lebih berharga daripada harta benda.

Video yang diunggah oleh @ninasavriana ini mendapat sorotan hingga ditonton lebih dari 32,3 ribu kali di TikTok. Banyak warganet yang salut dengan perjuangan Nina dalam menerapkan frugal living demi pendidikan.

"MasyaAllah mba. semoga kelak aku bisa biayain pendidikan adik yg satu lagi ank bontot, alhamdulilah adikku k2 udha wisuda. disaat temen sebyaku beli," ujar @iamcekya

"ini baru hebat...frugal livingnya bukan buat beli motor, mobil, rumah sawah," tutur @oktarina7322

"keren banget jadi ibu satu ini , tidak semua anak pertama bisa bertanggung jawab pada adik2nya," ungkap @debymahallia2

@ninasavriana Frugal living tapi masih bisa kondangan dan me time #frugal #frugalliving #kuliah #wisuda #sarjana #mama #dedikasi Ayah Ibu - Fira Cantika

href="https://www.tiktok.com/tag/viral?refer=embed">#viral #xybca #fyp