7. Di bagian belakang rumah terdapat kolam renang yang cukup luas untuk anak-anak bermain. Firman dan Cindy juga pernah mengundang pemain TOP untuk ke rumahnya dan berenang di sini.

rumah cindy fatikasari  Berbagai sumber

rumah cindy fatikasari
Instagram/@cindyfatikasari18

8. Berkat tanaman hias yang cantik, ditambah tekstur dinding yang nggak biasa, area outdoor tersebut cocok buat foto OOTD ala keluarga Cindy Fatikasari.

rumah cindy fatikasari  Berbagai sumber

rumah cindy fatikasari
Instagram/@cindyfatikasari18

9. Jhon Jawir yang bermain sinetron TOP pernah memperlihatkan kandang burung milik Tengku Firmansyah di dekat kolam renang.

rumah cindy fatikasari  Berbagai sumber

rumah cindy fatikasari
Instagram/@jhon_jawir

10. Masih di area yang sama, terdapat mesin grill untuk memanggang berbagai macam daging dan pastinya asyik buat acara BBQ.

rumah cindy fatikasari  Berbagai sumber

rumah cindy fatikasari
YouTube/Tengku Firmansyah Family

11. Sementara di lantai dua adalah area privat yang terdiri dari ruang tv, kamar, dan sebagainya.

rumah cindy fatikasari  Berbagai sumber

rumah cindy fatikasari
YouTube/Tengku Firmansyah Family