8. Pada bagian depan sejajar dengan dapurnya, terdapat meja bar dari kayu yang cocok untuk bersantai seperti ngopi atau sarapan di pagi hari.

rumah kontrakan rina nose  2024 brilio.net

foto: YouTube/Qiss You TV

9. Begini tampilan taman serta kolam renangnya yang membuat rumahnya terasa sejuk dan adem.

rumah kontrakan rina nose  2024 brilio.net

foto: YouTube/Qiss You TV

10. Sementara itu, untuk toilet bawahnya terlihat digunakan untuk laundry room.

rumah kontrakan rina nose  2024 brilio.net

foto: YouTube/Qiss You TV

11. Sebagai artis yang memiliki koleksi busana yang banyak, Rina memiliki walk in closet dengan penataan seperti toko pakaian.

rumah kontrakan rina nose  2024 brilio.net

foto: YouTube/Qiss You TV